Foto English Competition 2018
Juara I English Presentation Tingkat Mahasiswa English Competition 2018
Teguh Wicaksono

Teguh Wicaksono atau sering dipanggil Teguh berasal dari Program Studi S1 Pendidikan Administrasi Perkantoran, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Negeri Yogyakarta menjuarai kejuaraan tingkat Nasional dalam bidang Penalaran yaitu Juara I English Presentation Tingkat Mahasiswa English Competition 2018 yang di ikuti 15 peserta dari 8 perguruan tinggi yang terdiri dari 1 negara. Kejuaraan ini diselenggarakan oleh SIRESCO EVENT ORGANIZER, PENDIDIKAN ADMINSTRASI PERKANTORAN, UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA bertempat di SMK NEGERI 2 DEPOK, SLEMAN, YOGYAKARTA pada tanggal 24 Nov 2018 s/d 24 Nov 2018 English Competition ini diselenggarakan oleh Siresco Event Organizer yang terdiri dari mahasiswa jurusan pendidikan administrasi perkantoran angkatan 2017, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Yogyakarta. kegiatan ini diselenggarakan oleh mahasiswa tersebut sebagai perwujudan atau produk, akhir mata kuliah manajemen event yang di bimbing oleh dosen jurusan pendidikan administrasi UNY yaitu Ibu Rr. Chusnu Syarifa DK,M.Si. sehingga mahasiswa dituntut untuk membuat suatu program event untyk mengaplikasikan ilmu yang diperolehnya selama perkuliahan di kelas. Siresco English Competition ini diselenggarakan pada tanggal 24 November 2018 berlokasi di SMK Negeri 2 Depok Sleman Yogyakarta. dalam acara ini terdapat beberapa cabang lomba diantaranya adalah: English Presentation, English Public Speaking, Singing Contest, Desain Logo dan Desain Poster. untuk kompetisi yang diselenggarakan dibagi menjadi dua kategori yaitu untuk kategori mahasiswa dan kategori pelajar seluruh Indonesia. pada kompetisi ini saya berhasil merebut Juara 1 English Presentation tingkat mahasiswa dan Juara 2 English Public Speaking tingkat Mahasiswa. Acara ini di malam harinya atau pada saat malam pengumuman pemenang lomba juga diadakan beberapa hiburan diantaranya adalah, music party yang diisi oleh beberapa musisi Yogyakarta dan juga DJ lokal Yogyakarta. acara berlangsung meriah dan banyak antusias dari pelajar dan mahasiswa di Yogyakarta hingga Jawa tengah dan Jawa timur yang mengikuti kompetisi ini... Lihat Selengkapnya >>