Tentang

Prestasi Mahasiswa

Ketentuan Prestasi Mahasiswa
  • Merupakan prestasi/penghargaan dalam bidang akademik dan non-akademik yang diperoleh secara individu maupun kelompok/tim selama masih tercatat aktif sebagai mahasiswa UNY.
  • Merupakan prestasi/penghargaan yang diikuti atas usulan, izin, dan rekomendasi dari Universitas Negeri Yogyakarta dengan dilampirkan Surat Keputusan (SK) atau Surat Tugas dari Universitas Negeri Yogyakarta.
  • Merupakan prestasi/penghargaan yang diikuti atas usulan, izin, dan rekomendasi dari instansi/lembaga di luar Universitas Negeri Yogyakarta dengan dilampirkan Surat Keputusan (SK) atau Surat Tugas dari instani/lembaga luar Universitas Negeri Yogyakarta.
  • Prestasi/penghargaan mahasiswa yang diakui adalah prestasi/penghargaan dengan gelar juara (yang tidak dapat gelar penghargaan dimasukan dalam kelompok kegiatan mahasiswa) dengan melampirkan bukti sertifikat kejuaraan/penghargaan.
  • Apabila diikuti secara berkelompok, maka yang wajib mengunggah informasi adalah ketua kelompok dengan menyertakan semua anggota kelompok.
about-image
feature-image
Prestasi Mahasiswa

Kejuaraan selama menjadi mahasiswa UNY terdiri dari Penalaran, Seni, Olahraga, Minat Khusus.

feature-image
Kegiatan Mahasiswa

Kegiatan dalam bidang akademik dan non-akademik yang menunjang kegiatan akademik baik diikuti secara individu maupun kelompok/tim.

feature-image
Organisasi

Keikutsertaan mahasiswa dalam organisasi baik di lingkungan UNY atau luar UNY.

feature-image
Sertifikat Keahlian

Sertifikat kompetensi keahlian yang diikuti oleh mahasiswa dalam waktu tertentu selama menjadi mahasiswa aktif UNY melalui uji kompetensi yang dilakukan oleh instansi/lembaga yang sah/diakui.

gambar-presma

Juara Harapan Lomba Poster Afirmasi NALAR.IN #3 Tingkat Nasional 2024
S1 Pendidikan IPA, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

ANISA DHAMAYANTI

Selengkapnya +
gambar-presma

Juara Harapan Lomba Poster Afirmasi NALAR.IN #3 Tingkat Nasional 2024
S1 Pendidikan IPA, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

OKTA FATHONI KURNIAWAN

Selengkapnya +
gambar-presma

Juara Harapan Lomba Poster Afirmasi NALAR.IN #3 Tingkat Nasional 2024
S1 Pendidikan IPA, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

UMMI ESTIANINGSIH

Selengkapnya +
Kegiatan Mahasiswa

Jumlah Kegiatan Mahasiswa

95 %
  • Accepted [88781]
  • Pending [5068]
Selengkapnya

10 Kegiatan Mahasiswa Terbaru Universitas Negeri Yogyakarta tahun 2024.

gambar-presma
  • NURUL KHOIRISMA
  • 23010630056
S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Ilmu Pendidikan dan Psikologi
gambar-presma
  • ANDRE MAULANA
  • 23050730072
S1 Pendidikan Teknik Mesin, Fakultas Teknik
gambar-presma
  • AYU LESTARI
  • 23010830011
S1 Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini, Fakultas Ilmu Pendidikan dan Psikologi
gambar-presma
  • ANDRE MAULANA
  • 23050730072
S1 Pendidikan Teknik Mesin, Fakultas Teknik
gambar-presma
  • UMMI ESTIANINGSIH
  • 21312241042
S1 Pendidikan IPA, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
gambar-presma
  • AULI INDRA DEWI
  • 23010630203
S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Ilmu Pendidikan dan Psikologi
gambar-presma
  • FITRIA AYU NUR FAUZIAH
  • 20808141113
S1 Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis
gambar-presma
  • TEUKU TAJUL KAMIL
  • 23030730035
S1 Fisika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
gambar-presma
  • AULI INDRA DEWI
  • 23010630203
S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Ilmu Pendidikan dan Psikologi
gambar-presma
  • FAATIN NUR LATHIFA
  • 23010630124
S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Ilmu Pendidikan dan Psikologi
STATISTIK

Data Prestasi Mahasiswa