Foto Lomba Sketsa
Juara II UMUM Lomba Sketsa "A Journey to Future History" diselenggarakan dalam acara Gebyar Museum Pleret 2021
AULIA IMROATULATIFA

AULIA IMROATULATIFA atau sering dipanggil AULIA berasal dari Program Studi S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Ilmu Pendidikan dan Psikologi, Universitas Negeri Yogyakarta menjuarai kejuaraan tingkat Daerah/Propinsi dalam bidang Seni yaitu Juara II UMUM Lomba Sketsa "A Journey to Future History" diselenggarakan dalam acara Gebyar Museum Pleret 2021 yang di ikuti 75 peserta dari 10 perguruan tinggi yang terdiri dari 1 negara. Kejuaraan ini diselenggarakan oleh Museum Pleret dan Dinas Kebudayaan Daerah Istimewa Yogyakarta bertempat di Museum Pleret, Kabupaten Bantul, Propinsi Daerah Istimewa Yogyakarta pada tanggal 01 Okt 2021 s/d 22 Okt 2021 Gebyar Museum Pleret dalam rangka memeringati Hari Museum Indonesia 2021. Kegiatan ini terbuka bagi Umum (KTP DIY/Domisili DIY). Adapun rangkaian kegiatan tersebut adalah Jelajah Virtual Museum Pleret, Lomba Bercerita, Lomba Fotografi, Lomba Sketsa, dan Lomba Video Pendek. Adapun timeline dari kegiatan ini yaitu pendaftaran dan pengumpulan karya (1- 15 Oktober 2021), penjurian (16-19 Oktober 2021), pengumuman 10 besar (20 Oktober 20210, pengumuman 5 besar (21 Oktober 2021), pengumuman kejuaraan dan penghargaan (22 Oktober 2021). Kegiatan ini didanai oleh Dana Keistimewaan DIY 2021.... Lihat Selengkapnya >>