Foto Kompetisi Mahasiswa Nasional Bidang Ilmu Bisnis, Manajemen, dan Keuangan 2022
Finalis Perencanaan Bisnis Kompetisi Mahasiswa Nasional Bidang Ilmu Bisnis, Manajemen, dan Keuangan 2022
RIZA ALFIYATUN

RIZA ALFIYATUN atau sering dipanggil RIZA berasal dari Program Studi S1 Kimia, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Yogyakarta menjuarai kejuaraan tingkat Nasional dalam bidang Penalaran yaitu Finalis Perencanaan Bisnis Kompetisi Mahasiswa Nasional Bidang Ilmu Bisnis, Manajemen, dan Keuangan 2022 yang di ikuti 239 peserta dari 48 perguruan tinggi yang terdiri dari 1 negara. Kejuaraan ini diselenggarakan oleh Pusat Prestasi Nasional bertempat di Zoom Meeting pada tanggal 07 Nov 2022 s/d 09 Nov 2022 Kompetisi Mahasiswa Nasional bidang ilmu Bisnis, Manajemen dan Keuangan merupakan kompetisi yang tidak hanya mengevaluasi kemampuan akademik dan nalar mahasiswa dalam bidang ilmu, tetapi juga merupakan sebuah upaya untuk mendekatkan kemitraan antara akademisi, dunia usaha dan pemerintah. Rangkaian kompetisi tersebut akan dinilai oleh juri dengan komposisi yang seimbang antara perwakilan akademisi dan praktisi bidang bisnis, managemen dan keuangan. Kompetisi ini bertujuan untuk pengembangan dan penguatan kompetensi mahasiswa serta daya saing program studi (prodi) bidang bisnis dan manajemen di Indonesia pada tingkat internasional, mengembangkan jejaring di antara prodi bisnis dan manajemen di Indonesia, dan memberikan kontribusi dalam bentuk ide, gagasan serta rekomendasi strategi untuk meningkatkan daya saing dunia usaha di Indonesia. Rangkaian kegiatan utama terdiri dari 5 kategori kompetisi yang mencakup Kompetisi Bidang Perencanaan Bisnis, Kompetisi Bidang Riset Investasi, Kompetisi Bidang Keuangan Audit Investigatif, Kompetisi Bidang Komersialisasi Riset dan Teknologi Tepat Guna, dan Kompetisi Bidang Penulisan Karya Tulis Ilmiah. ... Lihat Selengkapnya >>