Foto Pesta Paduan Suara Gerejawi (PESPARAWI) Nasional XIII D.I Yogyakarta
Peserta Kejuaraan Paduan Suara Remaja (PSR) Pesta Paduan Suara Gerejawi (PESPARAWI) Nasional XIII D.I Yogyakarta
RAHIRA KINANTYA RAHARJA

RAHIRA KINANTYA RAHARJA atau sering dipanggil RAHIRA berasal dari Program Studi S1 Pendidikan Seni Musik, Fakultas Bahasa, Seni, dan Budaya, Universitas Negeri Yogyakarta menjuarai kejuaraan tingkat Nasional dalam bidang Seni yaitu Peserta Kejuaraan Paduan Suara Remaja (PSR) Pesta Paduan Suara Gerejawi (PESPARAWI) Nasional XIII D.I Yogyakarta yang di ikuti 10000 peserta dari 0 perguruan tinggi yang terdiri dari 1 negara. Kejuaraan ini diselenggarakan oleh Lembaga Pengembangan PESPARAWI Nasional bertempat di Yogyakarta pada tanggal 19 Jun 2022 s/d 26 Jun 2022 Pesta Paduan Suara Gerejawi (PESPARAWI) adalah bagian kegiatan pembinaan mental spiritual dan etika umat Kristen, sekaligus sebagai wahana perwujudan iman dalam kehidupan berjemaat, bermasyarakat, berbangsa dan bernegara. PESPARAWI Nasional ke-XIII yang akan digelar di Yogyakarta 19-26 Juni 2022 menjadi harapan masyarakat Yogyakarta agar mampu menjadi tuan rumah yang baik, memperkenalkan budaya Yogyakarta yang ramah, tepa slira, gotong royong menunjukkan iklim kehidupan masyarakat yang santun dan harmoni. Diikuti oleh 10.000 orang dari seluruh penjuru Indonesia dengan macam-macam kategori lomba yang disediakan mulai dari Paduan Suara Dewasa Campuran, Paduan Suara Remaja, Paduan Suara Pria, Paduan Suara Wanita, Paduan Suara Anak, Vokal Grup, dan lain-lain.... Lihat Selengkapnya >>