Foto Kompetisi Mobil Listrik Indonesia
Juara I Kompetisi Mobil Listrik Indonesia
FINGGI OKTOBERI

FINGGI OKTOBERI atau sering dipanggil FINGGI berasal dari Program Studi S1 Pendidikan Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Yogyakarta menjuarai kejuaraan tingkat Internasional dalam bidang Penalaran yaitu Juara I Kompetisi Mobil Listrik Indonesia yang di ikuti 27 peserta dari 27 perguruan tinggi yang terdiri dari 1 negara. Kejuaraan ini diselenggarakan oleh Politeknik Negeri Bandung bertempat di Politeknik Negeri Bandung pada tanggal 14 Nov 2019 s/d 16 Nov 2019 Kompetisi Mobil Listrik Indonesia merupakan kompetisi di bidang teknologi transportasi yang rutin diadakan oleh Politeknik Negeri Bandung bekerja sama dengan Belmawa. Dengan tema yang berbeda-beda setiap tahunnya, kompetisi mobil istrik ini memberikan wadahbagi uji kreatifitas mahasiswa dari seluruh universitas di Indonesia sebagai upaya untuk meningkatkan kesadaran mengurangi Gas Rumah Kaca. Dalam kompetisi ini, dibagi menjadi 2 kategori, yaitu kategori teknis dan non-teknis, sehingga melalui kompetisi ini peserta dapat menunjukkan produktivitas dan kreatifitas diberbagai bidang.... Lihat Selengkapnya >>