Foto Dynamic Load Bridge Competition Civil Expo ITS 2019
Peserta Kejuaraan Juara Kategori Desain Jembatan Terimplementasi Dynamic Load Bridge Competition Civil Expo ITS 2019
HIDAYAT MAHARDIKA

HIDAYAT MAHARDIKA atau sering dipanggil HIDAYAT berasal dari Program Studi D-III Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Yogyakarta menjuarai kejuaraan tingkat Nasional dalam bidang Penalaran yaitu Peserta Kejuaraan Juara Kategori Desain Jembatan Terimplementasi Dynamic Load Bridge Competition Civil Expo ITS 2019 yang di ikuti 10 peserta dari 10 perguruan tinggi yang terdiri dari 1 negara. Kejuaraan ini diselenggarakan oleh HMS ITS bertempat di Institut Teknologi Sepuluh Nopember pada tanggal 24 Nov 2019 s/d 24 Nov 2019 Lomba yang diselenggarakan oleh HMS ITS diikuti oleh 10 finalis yang lolos dari tahap proposal, dari kontingen UNY mewakilkan 2 tim yang lolos di tahap final ini. pada perlombaan diawali dengan TM kemudian dilanjut perakitan, kemudian presentasi, dan yang terakhir adalah pembebanan. Pembebanan pada lomba jembatan ini berbeda dari yang lain karena menerapkan beban berjalan untuk menguji kekuatan jembatan. Peserta yang lolos diantaranya adalah ITS, UI, UNDIP, POLINES, UNIV LAMBUNGMANGKURAT, UNEJ, dan UNY.... Lihat Selengkapnya >>