Foto InnoVillage Tahun 2022
Finalis Social Project - TOP 150 INNOVILLAGE InnoVillage Tahun 2022
AHMAD RIZAL RIFANI

AHMAD RIZAL RIFANI atau sering dipanggil AHMAD berasal dari Program Studi D-IV Teknik Mesin, Fakultas Vokasi, Universitas Negeri Yogyakarta menjuarai kejuaraan tingkat Nasional dalam bidang Penalaran yaitu Finalis Social Project - TOP 150 INNOVILLAGE InnoVillage Tahun 2022 yang di ikuti 1442 peserta dari 120 perguruan tinggi yang terdiri dari 1 negara. Kejuaraan ini diselenggarakan oleh Universitas Telkom University (Tel-U) dan PT Telkom Indonesia bertempat di Universitas Telkom University (Tel-U) dan PT Telkom Indonesia pada tanggal 01 Agt 2022 s/d 15 Des 2022 Kelompok yang diketuai Ahmad Rizal Rifani dan beranggotakan Khaerana Mutahara Kassyaf & Silvia Sianipar berhasil meraih TOP 150 dan pendanaan sosial project Rp 14.849.680. Program InnoVillage merupakan salah satu inovasi Telkom University di bidang Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa, di inisasi dan di create sejak dua tahun yang lalu dan saat ini memasuki tahun ketiga pelaksanaannya. Program social project ini juga merupakan kolaborasi oleh PT Telkom Indonesia dan Telkom University melalui Telkom Community Development Center (CDC) dan Direktorat Pengembangan Karir, Alumni, and Endowment (CAE) Telkom University. Program ini di rancang untuk mewadahi mahasiswa-mahasiswa yang berada di se-Indonesia dari Aceh sampai Papua, untuk tetap produktif dan berinovasi baik di tengah Pandemi Covid-19 maupun kondisi new normal dengan melakukan kegiatan-kegiatan sosial di desa, yang membawa kebermanfaatan bagi masyarakat dan lingkungan sekitar. Sejak Innovillage 2020 dan 2021, saya keliling dan menyaksikan langsung hasil inovasi-inovasi mahasiswa dan berkomunikasi langsung dengan masyarakat penerima manfaat, saya sangat bangga atas apa yang telah dilakukan. InnoVillage 2022, dengan tema : Empowering Young Sociopreneur for National Development dan tagline : Digital untuk Semua, hari ini hadir kembali mengajak pergururan tinggi dan mahasiswa seluruh Indonesia untuk bergabung dan berinovasi, serta bersama-sama menyelesaikan masalah-masalah nyata di masyarakat, baik rural village maupun urban village selaras dengan Tujuan Pembangunan Berkelanjutan atau SDGs. Saya beserta tim berhasil menjadi TOP 150 dari 1442 peserta, 120 Perguruan Tinggi yang mendaftar dan mendapatkan dana impelementasi Rp 14.849.680.... Lihat Selengkapnya >>