Private Document
Finalis I Kontes Robot Terbang Indonesia 2016
ANWAR KURNIAWAN

ANWAR KURNIAWAN atau sering dipanggil ANWAR berasal dari Program Studi S1 Pendidikan Teknik Mekatronika, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Yogyakarta menjuarai kejuaraan tingkat Nasional dalam bidang Seni yaitu Finalis I Kontes Robot Terbang Indonesia 2016 yang di ikuti peserta dari perguruan tinggi yang terdiri dari negara. Kejuaraan ini diselenggarakan oleh Kemenristekdikti dan LAPAN bertempat di Universitas Lampung, Lampung pada tanggal 23 Nov 2016 s/d 26 Nov 2016 Kontes Robot Terbang Indonesia 2016 merupakan Event kompetisi tahunan yang diselenggarakan oleh Kemenristekdikti dan LAPAN sebagai wadah kreativitas dan inovasi di bidang pesawat tanpa awak (UAV) atau biasa dikenal dengan Drone. Pada tahun 2016, Universitas Lampung ditunjuk sebagai tuan rumah dan penyelenggara KRTI 2016 yang dilaksanakan melalui proses proposal, laporan+ video, dan final kompetisi. Pada tahun 2016, KRTI dibagi menjadi 4 divisi yaitu divisi Racing Plane (Fast Challenge), Vertical Take Off and Landing (VTOL) dengan fire extinguisher mission , dan Divisi Fixed Wing (Monitoring dan Mapping)... Lihat Selengkapnya >>