Private Document
Juara Harapan Lomba Essay Internasional Lomba Essay International Youth Summit On Renewable Energy
KHAKAM MA'RUF

KHAKAM MA'RUF atau sering dipanggil KHAKAM berasal dari Program Studi S1 Pendidikan Teknik Mesin, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Yogyakarta menjuarai kejuaraan tingkat Internasional dalam bidang Penalaran yaitu Juara Harapan Lomba Essay Internasional Lomba Essay International Youth Summit On Renewable Energy yang di ikuti 569 peserta dari 34 perguruan tinggi yang terdiri dari 1 negara. Kejuaraan ini diselenggarakan oleh Kementrian ESDM bertempat di Kementrian ESDM pada tanggal 01 Apr 2021 s/d 20 Mei 2021 Kompetisi Esai Piala Menteri ESDM RI IYSRE 2021 ,selanjutnya disebut ‘kompetisi’, merupakan bagian dari acara IYSRE 2021. IYSRE (International Summit of Renewable Energy) 2021 merupakan acara internasional untuk pemuda mengenai pengembangan energi terbarukan. Kompetisi ini sendiri merupakan kompetisi esai mengenai pembangunan energi terbarukan di Indonesia, suatu hal yang krusial akhir-akhir ini. Kompetisi ini didukung oleh dua lembaga ternama di Indonesia. Pertama, Rakyat Merdeka, sebagai media nasional. Kedua, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral Republik Indonesia sebagai regulator terkait energi terbarukan. Kompetisi ini terdiri dari tiga tahapan utama. Pertama, workshop yang diwajibkan untuk semua peserta lomba. Workshop ini akan memandu peserta tentang bagaimana menulis sesuai kaidah menulis yang baik. Kedua, perlombaan esai sebagai acara utama. Ketiga, pengumuman pemenang oleh Menteri ESDM Republik Indonesia. Peserta diwajibkan untuk menghadiri semua mata acara.... Lihat Selengkapnya >>